Pertentangan Sosial dan Integrasi Masyarakat


Pertentangan Sosial (Konflik)

Pertentangan sosial di dalam masyarakat merupakan salah satu konflik yang biasanya timbul dari berbagai faktor-faktor sosial yang ada di dalam masyarakat itu sendiri. Pertentangan sosial ataupun konflik adalah salah satu konsekuensi dari adanya perbedaan-perbedaan dan tindakan yang menyimpang dari norma-norma yang berlaku di dalam masyarakat misalnya peluang hidup, gengsi, hak istimewa, dan gaya hidup.

Berikut ini merupakan faktor-faktor yang menyebabkan pertentangan sosial:

Pengertian Sosial dan Kesamaan Derajat

PENGERTIAN SOSIAL (Secara umum) :
Merupakan segala prilaku manusia yang menggambarkan hubungan nonindividualis. atau prilaku dimana manusia saling membutuhkan sama lain.
Pengertian social ini merujuk pada hubungan – hubungan manusia dalam kemasyarakatan, hubungan antar manusia, hubungan dengan manusia dengan kelompok, serta hubungan manusia dengan organisasi untuk megembangkan dirinya. Pengertian social ini pun berhubungan dengan jargon yang menyatakan bahwa manusia merupakan makhluk social. Setiap manusia memang tidak bisa hidup sendirian. Seseorang membutuhkan orang lain untuk mendukung hidupnya.